Selamat Datang Di Web SD Cimpon

Misi SD Cimpon : “Terwujudnya insan yang Unggul dalam prestasi berdasarkan Akhlak Mulia, Kreatif, dan Agamis.”

Pendidik dan Tenaga Kependidikan SD N Cimpon

Memperkenalkan bapak/ ibu pendidik dan tenaga kependidikan SD Negeri Cimpon Tahun 2022.

Wajah Baru SD Negeri Cimpon

Tampak Halaman Depan SD Negeri Cimpon Tahun 2022, dengan Visi SD N CIMPON BERCERMIN : Bertaqwa, Cerdas, Mandiri, Inovasi.

SD N Cimpon Taat Protokol Kesehatan

Kegiatan belajar mengajar di saat pandemi covid-19, tetap menerapkan protokol kesehatan.

Kegiatan KBM di masa Pandemi Covid-19

Setelah diijinakan kegiatan Belajar Tatap Muka Terbatas di sekolah, siswa/siswi SD Cimpon menjalankan kegiatan KBM dengan tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat.

Rabu, 30 Maret 2016

Pengajian Rutin Minggu Paingan SD CIMPON

Setiap Minggu Pahing Selapanan sekali, Pengajian yang dihadiri wali murid dan siswa-siswi beserta bapak - ibu guru menjadi salah satu kegiatankeagamaan rutin yang selalu diselenggarakan. Bertempat di halaman Sekolah yang nyaman dan teduh pegajian dimulai mulai pukul 06.00 WIB dan di meriahkan oleh grub hadroh siswa SD Cimpon.

Materi Pengajian yang disampaikan oleh Bapak Drs. H. Sudaryanto menjadi magnet tersendiri bagi jamaah dikarenakan cara penyampaian tausiah yang menyenangkan menjadikaan jamaah semangat menghadiri pengajian.


Pada Minggu Pahing tanggal 13 Maret 2016 SD Cimpon kedatangan tamu dari Kasad Binmas Polres Bantul, UP Kanit Bintipmas/ IPDA Sudiasih belliau menyampaikan informasi tentang pentingnya kewaspadaan masyarakat tentang GAFATAR ( Gerakan Fajar Nusantara ) yang akhir - akhir ini marak meresahkan masyarakat, khususnya di Bantul.

Pengajian berakhir sekitar pukul 07.00 WIB. Tidak hanya wali siswa masyarakat sekitar Cimpon pun di perbolehkan untuk mengikuti pengajian.

Kunjungan TIM BPBD Kab. Bantul & BPBD DIY

Hari selasa, 08 Maret 2016, kunjungan mendadak dari TIM BPBD Kabupaten & DIY disambut dengan suka cita oleh warga SD Cimpon. Dua mobil memasuki halaman, tim yang berjumlah 4 anggota mensurvey situasi lokasi sekolah untuk menindak lanjuti pengajuan peroposal "REHAB GEDUNG SD CIMPON UNTUK MENANGGULAGI BANJIR TAHUNAN SEBAGAI AKIBAT DARI LINGKUNGAN"